Gambaran Pengetahuan Pasien Tentang Penggunaan Antibiotik Di Apotek Global medika Kota Tangerang Selatan Tahun 2021

Andini, . (2021) Gambaran Pengetahuan Pasien Tentang Penggunaan Antibiotik Di Apotek Global medika Kota Tangerang Selatan Tahun 2021. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (836kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (217kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[img] Text
MANUSCRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (439kB)

Abstract

Latar belakang :Antibiotika adalah salah satu obat yang sering disalahgunakan karena sangat mudah didapatkan dan harganya murah. Ketidaktepatan ini dapat menimbulkan permasalahan kesehatan berupa resistensi. Tujuan : Penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengetahuan pasien tentang penggunaan antibiotik di Apotek Global Medika Tangerang Selatan 2021. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan 96 resonden yang diambil dengan metode cross sectional. Data diperoleh melalui kuesioner dan dianalisa dengan menggunakan presentase. Hasil : hasil yang diperoleh pada penelitian ini adalah karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin paling banyak perempuan sebanyak 50,5%, berdasarkan usia didapatkan hasil paling banyak ialah usia 17-25 tahun sebanyak 49,3%, berdasarkan pendidikan terakhir SMA/SMK sebanyak 61,5%, dan berdasarkan pekerjaan mayoritas terbanyak adalah karyawan sebanyak 60,8%, sedangkan pengetahuan pasien tentang penggunaan antibiotik berdasarkan usia 17-25 Tahun sebanyak 43,8%, berdasarkan pada jenis kelamin perempuan sebanyak 53,1%, pendidikan SMA/SMK sebanyak 62,5%, dan pekerjaan karyawan sebanyak 58,3%. Kesimpulan : Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gambaran pengetahuan pasien tentang penggunaan antibiotik pada Apotek Global Medika Tangerang Selatan Tahun2021 sejumlah 59,4% masuk dalam kategori “Baik”. Kata Kunci : Pengetahuan, penggunaan antibiotik Referensi : 18 Jurnal (Buku, Skripsi dan Situs Web) Tahun : 2010 - 2020

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 08 Dec 2021 05:39
Last Modified: 08 Dec 2021 05:39
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1023

Actions (login required)

View Item View Item