Gambaran Penyimpanan Obat Di Instalasi Farmasirumah Sakit Sari Asih Karawaci Periode 2021

Sri Dewi, . (2021) Gambaran Penyimpanan Obat Di Instalasi Farmasirumah Sakit Sari Asih Karawaci Periode 2021. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
KTI COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (805kB)
[img] Text
KTI 2. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (162kB)
[img] Text
KRI 3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB)
[img] Text
KTI 4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (293kB)
[img] Text
KTI 5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (109kB)
[img] Text
KTI 6. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[img] Text
manuscrip.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)

Abstract

Salah satu alur dalam managemen logistik adalah penyimpanan. Penyimpanan disebut jantung dari managemen logistik Karena dari sini dapat diketahui apakah tujuan managemen logistik tercapai atau tidak dan sangat menentukan kelancaran pendistribusian. Penyimpanan merupakan suatu kegiatan menyimpan termasuk memelihara yang mencakup aspek tempat penyimpanan (instalasi farmasi atau gudang) barang dan administrasinya. Dengan dilaksanakan penyimpanan yang baik dan benar maka akan terpelihara mutu barang, menghindari penggunaan yang tidak bertanggung jawab, menjaga kelangsungan persediaan serta memudahkan pencarian serta pengawasan. Tujuannya untuk mengetahui bagaimana penyimpanan obat di Rumah Sakit Sari Asih Karawaci. penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel probability. Data hasil penelitian di Rumah Sakit Sari Asih karawaciyaitu Nilai TOR yang di dapat 5,07 kali dan tidak memenuhi standar, penataan obat di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Sari Asih Karawaci sudah memenuhi standar dengan menggunakan First in first out (FIFO) dan First Expired First Out (FEFO), Persentasi stok mati 1.1% masuk katagori tidak sesuai, persentasi stok kosong 3.4% masuk katagori tidak sesuai, persentase stok obat kadaluarsa atau rusak 0,7% masuk katagori tidak sesuai. Melakukan pengecekan terhadap sarana pengelolaan obat apakah sudah memadai atau belum dan harus adanya pengecekan berkala. Kata Kunci : Penyimpanan Obat Farmasi, Pengelolaan Obat, Stok Obat,

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 05 Mar 2022 06:05
Last Modified: 05 Mar 2022 06:05
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1371

Actions (login required)

View Item View Item