Hubungan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Dengan Imunitas Tubuh Pada Masa Pandemi Covid-19 Dikelurahan Pondok Jaya Kota Tangerang Selatan

Robiatul Adawiyah, . (2021) Hubungan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Dengan Imunitas Tubuh Pada Masa Pandemi Covid-19 Dikelurahan Pondok Jaya Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
CD COVER .pdf
Restricted to Registered users only

Download (693kB)
[img] Text
CD BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text
CD BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (235kB)
[img] Text
CD BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (95kB)
[img] Text
CD BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB)
[img] Text
CD BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (322kB)
[img] Text
CD BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10kB)
[img] Text
CD MANUSKRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB)

Abstract

Kecemasan merupakan perasaan takut yang tidak jelas yang disertai dengan adanya perasaan ketidakpastian, ketidakamanan, ketidakberdayaan dan isolasi (Stuart, 2016). Kemungkinan yang berhubungan dengan kecemasan sebagai respon terhadap pandemi Covid-19 ini dapat mencakup insomnia, perubahan konsentrasi, iritabilitas, berkurangnya produktifitas dan konflik antar pribadi, stikma, ketakutan penularan kepada yang rentan (S.Brook,dkk, 2020). Kelompok lansia merupakan salah satu kelompok rentan yang paling berisiko tertular virus, yang paling ditakutkan sekarang adalah Covid-19, karena dengan bertambahnya usia, tubuh akan mengalami berbagai penurunan akibat terjadinya proses penuaan, seperti adanya penurunan produksi pigmen warna rambut, produksi hormon, massa otot, kepadatan tulang, kekenyalan kulit, kekuatan gigi hingga fungsi organ-organ tubuh. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Dengan Imunitas Tubuh Pada Masa Pandemi Covid-19 Di kelurahan Pondok Jaya Kota Tangerang Selatan. Metode penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan metode penelitian desain analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel penelitian ini menggunakan cara Non Probability sampling dengan Teknik Sampling Kuota dengan jumlah sampel 83 sampel. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner melalui Door Too Door. Analisis data menggunakan Uji Lambda. Hasil uji statistik diperoleh nilai r = 0,167 nilai P-value = 0.173 < a=(0,05). Maka dari hasil penelitian disimpulkan bahwa Tidak Ada hubungan antara Hubungan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Dengan Imunitas Tubuh Pada Masa Pandemic Covid-19 Dikelurahan Pondok Jaya Kota Tangerang Selatan. Kata kunci : Kecemasan, Imunitas tubuh Referensi : Buku, Jurnal Tahun Referensi : (2016-2021)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 17 Mar 2022 04:18
Last Modified: 17 Mar 2022 04:18
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1524

Actions (login required)

View Item View Item