Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Kecemasan Masyarakat Terhadap Pemberian Vaksinasi Covid-19 Di Desa Jabon Mekar Rt:03 Rw:04 Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Parung Bogor

Ari Murtiyani, . (2022) Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Kecemasan Masyarakat Terhadap Pemberian Vaksinasi Covid-19 Di Desa Jabon Mekar Rt:03 Rw:04 Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Parung Bogor. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (628kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (326kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (654kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (229kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (535kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (597kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (119kB)
[img] Text
MANUSKRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (390kB)

Abstract

Pada 7 Januari para peneliti berhasil mengidentifiksi penyebab pneumonia ini yakni jenis novel coronavirus. Secara resmi WHO menamakan penyakit ini Covid-19 (Corona Virus Disease 2019) dan nama virus tersebut adalah SARS-CoV-2 (Severe Acite Respiratory Syndrome Coronavirus 2). Menurut Permenkes RI No. 84 Tahun 2020, tujuan dari vaksinasi Covid-19 adalah untuk mengurangi transmisi/penularan COVID-19, menurunkan angka kesakitan dan kematian akibat COVID-19, mencapai kekebalan kelompok di masyarakat (herd community) dan melindungi masyarakat dari COVID-19 agar tetap produktif secara sosial dan ekonomi. Tujuan : Untuk mengetahui Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Kecemasan Masyarakat Terhadap Pemberian Vaksinasi Covid-19 di Desa Jabon Mekar Rt:03 Rw:04 Wilayah Kerja Puskemas Kecamatan Parung Bogor pada Tahun 2022. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan rancangan studi cross sectional. Penarikan sampel secara Nonprobality Sampling dengan menggunakan consecutive sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil : penelitian ini dilakukan pada sampel sebanyak 80 responden, mayoritas jenis kelamin responden adalah laki-laki yaitu 42 orang (52,5%), tingkat pendidikan terakhir SD 26 responden (32,5%), usia 46-55 tahun 23 orang (28,8%), dan yang bersedia untuk melakukan vaksinasi covid-19 73 orang (91,3%). Pada hasil score tingkat pengetahuan responden yang memiliki pengetahuan baik 63 orang (78,8%) dan pada hasil score tingkat kecemasan didapatkan hasil tingkat kecemasan normal 43 orang (53,8%). Kata kunci : Tingkat Pengetahuan, Tingkat Kecemasan, Kesediaan Melakukan Vaksinasi Covid-19.

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 22 Apr 2022 04:05
Last Modified: 22 Apr 2022 04:05
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1645

Actions (login required)

View Item View Item