Hubungan Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Petugas Cleaning Service Dalam Pengelolaan Limbah Medis Padat Di Rumah Sakit Medika Bsd Tahun 2021.

Siti Ratna Sari, . (2021) Hubungan Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Petugas Cleaning Service Dalam Pengelolaan Limbah Medis Padat Di Rumah Sakit Medika Bsd Tahun 2021. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (253kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (324kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (167kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (191kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[img] Text
MANUSKRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)

Abstract

Limbah Rumah Sakit adalah semua limbah yang dihasilkan dari kegiatan Rumah Sakit yang berbentuk padat, cair, dan gas. limbah Rumah Sakit bisa mengandung bermacam-macam mikroorganisme dan tingkat pengolahan sebelum dibuang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap dengan tindakan pengelolaan limbah medis padat di Rumah Sakit Medika BSD. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif pendekatan cross sectional.Teknik pengambilansampel yang digunakan adalah dengan total sampling yang terdiri dari 40 responden. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner melalui google form. Hasil analisis data pada penelitian ini menggunakan chi-square bahwa ada hubungan pengetahuan dengan tindakan dalam pengelolaan limbah medis padat didapatkan hasil signifikan p-value = 0,001, dan hubungan sikap dengan tindakan dalam pengelolaan limbah medis padat didapatkan hasil signifikan p-value = 0,001. Hasil analisis univariat petugas cleaning service yang memiliki pengetahuan yang cukup baik sebesar 16 responden (43,2%), sikap yang positif sebesar 22 responden (59,5%) dan tindakan yang baik 22 responden (59,5%). Kesimpulan : adanya hubungan antara pengetahuan dan sikap dengan tindakan dalam pengelolaan limbah medis padat. Saran: untuk peneliti selanjutnya lebih menggali tentang hubungan pengetahuan dan sikap terhadap tindakan petugas cleaning service dalam pengelolaan limbah medis padat. Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Referensi : 18 Tahun : 2004- 2020

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 12 May 2022 04:49
Last Modified: 12 May 2022 04:49
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1718

Actions (login required)

View Item View Item