Gambaran Pengetahuan Tentang Efek Samping Pada Akseptor Kb Pil Di Puskesmas Pasir Nangka Tahun 2014

Rita Juwita, . (2014) Gambaran Pengetahuan Tentang Efek Samping Pada Akseptor Kb Pil Di Puskesmas Pasir Nangka Tahun 2014. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER + DLL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (372kB)
[img] Text
ISI KTI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (577kB)

Abstract

Peningkatan jumlah penduduk Indonesia menurut Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana (BKKBN) tahun 2013 adalah 1,49% atau mencapai 250 juta jiwa dari tahun sebelumnya yaitu tahun 2012 sebanyak 230 juta jiwa. Peningkatan penduduk yang begitu pesat dapat menimbulkan masalah baik bagi pemerintah maupun bagi masyarakat, karena kuat hubungannya dengan kondisi ekonomi dan kualitas sumberdaya manusia itu sendiri.Tujuan umum penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan tentang efek samping pada akseptor KB Pil di Puskesmas Pasir Nangka, Tangerang.Tahun 2014, sedangkan tujuan khusnya untuk mengetahui gambaran pengetahuan tentang efek samping pada akseptor KB Pil pada tingkat baik cukup dan kurang.Jenis penelitian ini bersifat deskriptif, yang menjadi populasi adalah seluruh akseptor KB Pil yang datang ke Puskesmas pada bulan Maret – Mei 2014, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling.Alat pengumpul data yang digunakan adalah kuesioner, sedangkan teknik analisa data univariat dengan distribusi frekuensi.Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa gambaran pengetahuan tentang efek samping KB Pil terbanyak pada kategori cukup sebanyak 31 akseptor (53,4%), kemudian pada kategori baik sebanyak 20 akseptor (34,5%) dan paling sedikit yaitu kategori kurang sebanyak 7 akseptor (12,1%). Kata Kunci : Efek Samping KB Pil Tahun : 2007 s/d 2013 Jumlah Referensi : 15

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 28 Jul 2022 02:49
Last Modified: 28 Jul 2022 02:49
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1925

Actions (login required)

View Item View Item