Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepesertaan Bpjs Kesehatan Di Kelurahan Pamulang Timur Kota Tangerang Selatan

Toni Yohana, . (2017) Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepesertaan Bpjs Kesehatan Di Kelurahan Pamulang Timur Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (340kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (162kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (147kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (351kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (257kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (130kB)
[img] Text
MANUSKRIP SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (491kB)

Abstract

Penyelenggaraan dan pelayan BPJS kesehatan perlu di maksimalkan oleh seluruh elemen terkait. Masyarakat diharapkan mampu merespon dan menerima program BPJS kesehatan ini dengan penuh kesadaran akan fungsi dan manfaatnya. BPJS kesehatan menyatakan 171.048.734 jiwa indonesia telah terdaftar menjadi peserta JKN terhitung per desember 2016, dari jumlah tersebut hampir 24 juta peserta merupkan pekerja yang didaftarkan oleh pemberi kerjanya. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi faktor-faktor yang berhubungan dengan kepesertaan BPJS kesehatan di Kelurahan Pamulang Timur Kota Tangerang Selatan. Desain penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif analitik dengan rancangan cross sectional. Sempel diambil menggunakan teknik cluster random sampling yaitu sebanyak 190 responden dari 8026 kk yang ada di Kelurahan Pamulang Timur Kota Tangerang Selatan, pada bulan mei 2017. Peneliti menggunakan kuesioner tentang BPJS kesehatan, tingkat pendidikan, pendapatan dan persepsi sebagai instrumen pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukan, sebagian besar responden memiliki tingkat pendidikan yang tinggi yaitu sebanyak 150 orang (78,9%), sebagian besar tergolong memiliki pendapatan yang baik sebanyak 113 orang (59,5%), persepsi sebagian besar tergolong baik yaitu sebanyak 138 orang (72,6%). Hasil uji chi-square (α = 0,05), diperoleh bahwa tidak ada hubungan tingkat pendidikan dengan kepesertaan BPJS kesehatan (p value = 1,000), ada hubungan pendapatan dengan kepesertaan BPJS kesehatan (p value = 0,002), dan ada hubungan antara persepsi dengan kepesertaan BPJS kesehatan (p value = 0,000). Sehingga dapat disimpulkan bahwa pendapatan dan persepsi berhubungan dengan kepesertaan BPJS kesehatan. Requires further action by related parties in the form of socialization in an effort to provide understanding to the public about health BPJS. Kata Kunci: Tingkat Pendidikan, Pendapatan, Persepsi dan kepesertaan BPJS Kesehatan. Kepustakaan: 35 (2004-2016)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 08 Aug 2022 02:34
Last Modified: 08 Aug 2022 02:34
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2009

Actions (login required)

View Item View Item