Perencanaan Pengadaan Obat Dengan Metode Analisis ABC dan Vital, Esensial (VEN) Di Apotek Kimia Farma Wilayah Bumi Serpong Damai (BSD) Tangerang Selatan Tahun 2019

Sumarwati, . (2020) Perencanaan Pengadaan Obat Dengan Metode Analisis ABC dan Vital, Esensial (VEN) Di Apotek Kimia Farma Wilayah Bumi Serpong Damai (BSD) Tangerang Selatan Tahun 2019. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER_removed.pdf
Restricted to Registered users only

Download (566kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (127kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (137kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (69kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB)
[img] Text
MANUSCRIPT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (872kB)

Abstract

Apotek merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dalam rantai distribusi obat hingga sampai kepada pasien. Namun seringkali terdengar keluhan pasien terhadap ketersediaan obat di apotek karena kadang terjadi kekosongan obat. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi perencanaan pengadaan obat dengan metode analisis ABC dan VEN di apotek Kimia Farma wilayah BSD tahun 2019. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian observasional, pengambilan data secara retrosfektif terhadap seluruh obat yang terjual selama tahun 2019. Sampel yang diteliti adalah 8.959 obat yang terjual pada tahun 2019. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melihat data – data yang tersedia diapotek Kimia Farma wilayah BSD, yaitu dengan mengelompokkan nama obat, satuan, nama pabrik, nama kreditur dan jumlah serta nilai jual. Empat apotek memiliki total produk apotek A sebanyak 2.876 item obat, apotek B 1.918 item obat, apotek C 1.939 item obat, dan apotek D 2.226 item obat untuk tiap apotek dengan total belanja obat apotek A Rp 2.649.438,-, apotek B Rp 683.389.661,-, apotek C Rp 881.540.329,- dan apotek D Rp 1.245.520.143,- selama tahun 2019. Metode analisis ABC merupakan metode pengelompokan atau penggolongan berdasarkan nilai tertinngi hingga terendah dibagi menjadi 3 kelompok besar yaitu kelompok A dengan nilai investasi tinggi, kelompok B dengan nilai investasi sedang dan kelompok C dengan nilai investasi rendah. Selanjutnya diharapkan dapat dilakukan penelitian lebih lanjut tentang perencanaan, dan pengadaan obat dengan metode analisis ABCdanVEN. Kata Kunci : Perencanaan pengadaan obat, analisis ABC dan VEN, Apotek Kimia Farma Referensi : Jurnal Tahun : 2010 s/d 2019

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 13 Feb 2021 05:57
Last Modified: 13 Feb 2021 05:57
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/213

Actions (login required)

View Item View Item