Hubungan Pembelajaran Daring Dengan Tingkat Stres Ibu Dalam Mendampingi Anak Belajar Dari Rumah Selama Pandemi Covid-19 Di Sdn Puspiptek Tangerang Selatan

Stefhany Abigail Sydney, . (2022) Hubungan Pembelajaran Daring Dengan Tingkat Stres Ibu Dalam Mendampingi Anak Belajar Dari Rumah Selama Pandemi Covid-19 Di Sdn Puspiptek Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (899kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (335kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (394kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (313kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (483kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[img] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (499kB)

Abstract

Covid-19 memberikan dampak pada berbagai sektor, tidak terkecuali sektor pendidikan. Dalam upaya mencegah penyebaran dan meminimalkan kemungkinan tertularnya Covid-19, pemerintah melalui Kemendikbud menerapkan kebijakan pembelajaran daring. Secara teoritis, pembelajaran daring memberikan kemudahan akses informasi dalam proses pendidikan, namun pada praktiknya dijumpai berbagai kendala yang dihadapi ibu sebagai pendamping anak dirumah, hal ini mengakibatkan tingginya tingkat stres pada ibu. Tujuan penelitianini adalah untuk mengetahui hubungan pembelajaran daring dengan tingkat stres ibu dalam mendampingi anak belajar dari rumah selama pandemi Covid-19 di SDN Puspiptek Tangerang Selatan. Metode penelitian ini menggunakan desain kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian berjumlah 119 responden dengan jumlah sampel sebanyak 74 responden yang didapatkan dengan metode probability sampling yaitu teknik proportionate stratified random sampling.Data dianalisis menggunakan uji chi square. Hasil penelitian diperoleh dari 74 responden sebanyak 59 responden (79,7%) melakukan pembelajaran daring secara teratur dan sebanyak 15 responden (20,3%) melakukan pembelajaran daring secara tidak teratur. Dari 74 responden, sebanyak 35 responden (47,3%) mengalami stres berat, 30 responden (40,5%) mengalami stres sedang dan 9 responden (12,2%) mengalami stres ringan. Hasil uji statistik didapatkan nilai (p-value = 0,00, α = 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan pembelajaran daring dengan tingkat stres ibu dalam mendampingi anak belajar dari rumah selama pandemi Covid-19 di SDN Puspiptek Tangerang Selatan. Saransetelah dilakukan penelitian diharapkan hasil penelitian ini dapat dijadikan informasi dalam memberikan asuhan keperawatan kepada klien terkait terapi untuk mengurangi tingkat stres. Kata kunci : Pandemi Covid-19, Pembelajaran Daring, Tingkat Stres Kepustakaan : 81(2012-2022)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 05 Sep 2022 12:09
Last Modified: 05 Sep 2022 12:09
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2275

Actions (login required)

View Item View Item