Pengaruh Perilaku Kekerasan Verbal Orang Tua Terhadap Tingkat Kepercayaan Diri (Self Confidence) Pada Anak Usia Sekolah Kelas Iv-V Di Sdn Serua Indah 01 Kota Tangerang Selatan

Liza Agustina Pebrianti, . (2022) Pengaruh Perilaku Kekerasan Verbal Orang Tua Terhadap Tingkat Kepercayaan Diri (Self Confidence) Pada Anak Usia Sekolah Kelas Iv-V Di Sdn Serua Indah 01 Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
FILE COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (541kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (502kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (570kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (189kB)
[img] Text
MANUSKRIP LIZA AGUSTINA P - 181030100225 - KPP007.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)

Abstract

Latar Belakang: Berdasarkan data yang dihimpun, Komisioner KPAI, Retno Listyarti menyebutkan kekerasan fisik sebanyak 11%, sementara kekerasan verbal mencapai 62% atau setara dengan 39 juta anak di Indonesia mengalami kekerasan verbal dari orang tua. Berbagai bentuk ucapan yang bertujuan menyakiti anak akan berpengaruh kepadanya. Baik dalam kehidupan saat ini maupun dimasa yang akan datang. Anak yang sering dicela dan dimarahi akan cenderung rendah diri (minder). Tujuan Penelitian: Untuk mengidentifikasi adanya Pengaruh Perilaku Kekerasan Verbal Orang Tua Terhadap Tingkat Kepercayaan Diri (Self Confidence) Pada Anak Usia Sekolah Kelas IV-V Di SDN Serua Indah 01 Kota Tangerang Selatan. Metodologi Penelitian: Penelitian ini menggunakan desain deskriptif analitik yang menggunakan data primer (kuesioner) dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sample sebanyak 92 siwa-siswi sekolah dasar kelas IV-V di SDN Serua Indah 01 Kota Tangerang Selatan. Hasil Penelitian: Hasil analisis diperoleh bahwa orang tua yang melakukan perilaku kekerasan verbal yang berat yaitu sebanyak 34 responden (37%) dan anak yang memiliki kepercayaan diri yang rendah yaitu sebanyak 29 responden (31%). Hasil uji statistik dengan menggunakan uji Chi-Square diperoleh nilai p-value=0,000 < a=0,05. Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara perilaku kekerasan verbal orang tua terhadap tingkat kepercayaan diri pada anak usia sekolah kelas IV-V Di SDN Serua Indah 01 Kota Tangerang Selatan. Saran: Bagi institusi pendidikandiharapkan pihak sekolah dapat membantu mengembangkan kepercayaan diri siswanya dengan tambahan pelajaran bimbingan konseling atau dengan menambah pelajaran ekstrakulikuler. Kata Kunci : Kekerasan Verbal, Kepercayaan Diri, Anak Usia Sekolah

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 03 Oct 2022 07:35
Last Modified: 03 Oct 2022 07:35
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2530

Actions (login required)

View Item View Item