Pengaruh Pemberian Buah Naga Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Sindang Jaya Kabupaten Tangerang

Indah Pratiwi, . (2019) Pengaruh Pemberian Buah Naga Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Sindang Jaya Kabupaten Tangerang. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
Cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (643kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (218kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (166kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] Text
Jurnal.pdf
Restricted to Registered users only

Download (566kB)

Abstract

Pendahuluan, Anemia pada kehamilan merupakan anemia kekurangan zat besi, anemia defisiensi besi pada wanita hamil merupakan problem kesehatan (WHO,2009). Menurut Riskesdas (2018) secara nasional, penduduk Indonesia terdapat angka kehamilan penduduk perempuan usia 15-49 tahun 20,7%, terdapat kehamilan umur kurang 15 tahun 0,02% sedangkan kehamilan pada umur 15-19 tahun sebesar 38,5%.Tujuan Penelitian, untuk mengidentifikasi pengaruh pemberian buah naga terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada ibu hamil di wilayah kerja puskesmas sindang jaya kabupaten tangerang.Metode Penelitian, merupakan penelitian preeksperimen dan memakai metode one grup pretest tanpa menggunakan kelompok perbandingan untuk mengetahui hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen, data yang dikumpulkan dengan menggunakan metode pretest. Jumlah sampel sebanyak 10 orang ibu hamil di puskesmas sindang jaya Hasil penelitian dan pembahasan, dari 10 responden didapatkan hasil bahwa ibu hamil yang memiliki anemia rendah sebanyak 30% dan ibu hamil yang memiliki Hemoglobin normal sebanyak 70% ibu hamil didapatkan hasil p-value 0,005 (p<0,05) dan dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pemberian buah naga terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada ibu hamil di puskesmas sindang jaya.Kesimpulan, diharapkan untuk mengkonsumsi vitamin-vitamin agar ibu dan bayi yang berada di dalam kandungan menjadi sehat, terutama pada ibu hamil di Puskesmas Sindang Jaya. Kata kunci : ibu hamil, kadar Hemoglobin rendah. Referensi : 20 (7 buku, 10 jurnal, 3 Artikel) Tahun : 2009-2018

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 17 Nov 2022 07:27
Last Modified: 17 Nov 2022 07:27
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2922

Actions (login required)

View Item View Item