Evaluasi Penggunaan Obatsaluran Cerna Pada Pasien Gastritis di Tinjau Dari Berbagai Literatur

Erika Nuriyanti, . (2020) Evaluasi Penggunaan Obatsaluran Cerna Pada Pasien Gastritis di Tinjau Dari Berbagai Literatur. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (573kB)
[img] Text
FILE BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)
[img] Text
FILE BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (330kB)
[img] Text
FILE BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[img] Text
FILE BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (160kB)
[img] Text
MANUSCRIPT ERIKA NURIYANTI 06FARP002.pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB)

Abstract

Gastritis adalah proses inflamasi pada mukosa dan submukosa lambung atau gangguan kesehatan yang disebabkan oleh faktor iritasi atau infeksi.Gastritis merupakan gangguan yang sering terjadi dengan karakteristik adanya anoreksia, rasa penuh dan tidak enak pada epigastrium, mual dan muntah.Gastritis di bagi menjadi 2 macam yaitu gastritis akut dideskripsikan sebagai gastritis yang muncul secara tiba-tiba sedangkan gastritiskronis berkembang seirig berjalannya waktu.Kebanyakan gastritis tanpa gejala, keluhan yang sering dihubungkan dengan gastritis yaitu nyeri pada atau pedih pada ulu hati disertai mual dan muntah.Kategori obat pada gastritis adalah antacidmenetralisir asam lambung dan menghilangkannyeri,acid blockermembantu mengurangi jumlah asam lambung yang diproduksi, proton pump inhibitormenghentikan produksi asam lambung danmenghambat H.pylori. penelitian ini merupakan jenis penelitian studi literatur dengan cara mengambil data dari berbagai peneliti. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui evaluasi penggunaan obat pada pasien gastritis karena masih banyaknya ketidakrasionalan terhadap penggunaan obat tersebut terdapat 19 kasus (55,88%) yang teridentifikasi kemungkinan mengalami interaksi obat dan 17 kasus (50%). Kata kunci : Evaluasi penggunaan obat, Gastritis Referensi : Buku dan Jurnal Tahun : 2000-2019

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 08 Sep 2021 03:53
Last Modified: 08 Sep 2021 03:53
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/784

Actions (login required)

View Item View Item