Rasionalitas Penggunaan Obat Jantung Koroner Pada Pasien Dewasa Di Instalasi Rawat Jalan Rs Islam Asshobirin Tahun 2018

Ratna Nur Silmia Laely, . (2019) Rasionalitas Penggunaan Obat Jantung Koroner Pada Pasien Dewasa Di Instalasi Rawat Jalan Rs Islam Asshobirin Tahun 2018. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (199kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (224kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (127kB)
[img] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (308kB)

Abstract

Penyakit jantung koroner (PJK) merupakan kelainan pada pembuluh darah arteri koroner dimana terdapat penebalan dalam dinding pembuluh darah disertai adanya plak yang mengganggu aliran darah ke otot jantung akibatnya mengganggu fungsi jantung.Tujuan Penelitian : untuk mengetahui karakteristik pasien, mengetahui penggunaan jumlah obat dan mengevaluasi ketepatan penggunaan obat pada pasien PJK di instalasi rawat jalan di RS Islam Asshobirin periode Januari – Desember 2018. Desian Penelitian : dengan menggonakan metode deskriptif terhadap 90 pasien. Hasil penelitian: berdasarkan karakteristik pasien PJK menunjukkan jumlah pasien laki-laki lebih banyak dibandingkan perempuan yaitu sebesar 53 pasien (58,89%) dan jumlah pasien terbanyak pada kelompok usia lansia akhir (56-65 tahun) yaitu sebanyak 32 pasien (35,55%). Penyakit penyerta terbanyak yang ditemukan pada penyakit PJK adalah hipertensi sebanyak 18 pasien (20%).dan berdasarkan golongan dan jenis penggunaan obat jantung koroner terbanyak golongan penyekat β-blockers (26,199%) dengan obat Bisoprolol sebanyak 71 obat (26,199%).Pasien yang mendapatkan terapi penggunaan obat jantung koroner Secara tepat indikasi sebanyak (100%), tepat obat sebanyak (100%), tepat dosis 84 pasien (93,34%), tepat pasien sebanyak (100%).Saran : Agar penelitian ini dapat menjadi referensi mengenai penyakit jantung koroner. KATA KUNCI : Rasionalitas Penggunaan Obat Jantung Koroner Referensi : Jurnal dan Buku 25 (10 Jurnal + 15 Buku) Tahun(2002-2016)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 11 Oct 2021 06:14
Last Modified: 11 Oct 2021 06:14
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/915

Actions (login required)

View Item View Item