Analisis Tingkat Kepuasan Customer Di Apotek X Tangerang Selatan Pada Masa Pandemi Covid-19

Anis Rahman, . (2021) Analisis Tingkat Kepuasan Customer Di Apotek X Tangerang Selatan Pada Masa Pandemi Covid-19. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
FILE COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (290kB)
[img] Text
FILE JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (224kB)

Abstract

Pandemi covid-19 yang diperkirakan belum diketahui kapan akan berakhir, telah berdampak pada kehidupan masyarakat. Dalam menghadapi perubahan aktivitas baru maka perlu dilakukan penyesuaian standar pelayanan di apotek. Pelayanan apotek yang berkualitas adalah pelayanan apotek yang dapat memuaskan setiap pemakai jasa pelayanan kesehatan sesuai dengan tingkat kepuasan. Pelayanan dan kepuasan merupakan dua hal yang tidak dapatdipisahkan, karena dengan adanya kepuasan maka pihak terkait dapat salingmengkoreksi sampai dimana pelayanan yang diberikan apakah bertambah baikatau buruk. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tingkat kepuasaan pasien di Apotek X selama pandemi covid-19. Penelitian ini merupakan penelitian observasional yang bersifat deskriptif menggunakan desain cross sectional. Instrumen penelitian adalah lembar kuisioner yang memiliki lima dimensi servqual (tangible, reliability, responsiveness, assurance, emphaty) dengan responden yang di dapat sebanyak 364 responden.Hasil penelitian tentang tingkat kepuasan pasien di Apotek X menunjukkan bahwa kategori tingkat kepuasan terbesar yaitu pada dimensi dimensi ketanggapan (responsiveness) sebanyak 81,75%, dimensi empati (emphaty) sebanyak 81,63%, dimensi ketanggapan (reliability) sebanyak 79,96%, dimensi jaminan (assurance) sebanyak 79,42% dan bukti fisik (tangible) sebanyak 78,51%. Hasil rata – rata keseluruhan sebanyak 80,25% menunjukkan sangat puas atas pelayanan yang diberikan di apotek X. Kata kunci : Covid-19, Pelayanan Apotek, Kepuasan

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 08 Dec 2021 06:29
Last Modified: 08 Dec 2021 06:29
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1027

Actions (login required)

View Item View Item