Hubungan Status Pendidikan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Anak Preoperasi Sirkumsisi Di Rumah Sunat Arrahman Kota Tangerang

Hasan Basri, . (2021) Hubungan Status Pendidikan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Anak Preoperasi Sirkumsisi Di Rumah Sunat Arrahman Kota Tangerang. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (258kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (239kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (60kB)
[img] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (481kB)

Abstract

Sirkumsisi sudah merupakan sesuatu yang lazim dilakukan, terutama di Indonesia yang sebagian penduduknya memeluk agama Islam. Bagi pasien anak-anak sirkumsisi umumnya suatu prosedur yang cenderung menakutkan bagi mereka, sehingga timbul kecemasan bagi anak yang akan menjalani tindakan sirkumsisi. Kecemasan ini berbeda-beda tergantung pendidikan anak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan status pendidikan dengan tingkat kecemasan pada anak pre operasi sirkumsisi di rumah sunat Arrahman Kota Tangerang. Metode penelitian. Desain penelitian ini adalah deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner yang berisi pertanyaan tentang tingkat kecemasan, melakukan observasi terhadap status pendidikan anak. Teknik sampling menggunakan pendekatan purposive sampling, dengan sampel sebanyak 70 orang anak. Analisa data menggunakan Chi Square. Hasil penelitian didapatkan bahwa ada hubungan status pendidikan dengan tingkat kecemasan pada anak pre operasi sirkumsisi di rumah sunat Arrahman Kota Tangerang dengan nilai p = 0,002 < 0,05. Saran dari hasil penelitian diharapkan peran tenaga kesehatan di rumah sunat agar membuat suasana senyaman mungkin dan menyediakan beragam pilihan metode sunat, dan menyampaikan informasi sebaik mungkin tentang hal-hal yang berkaitan dengan tindakan sirkumsisi. Kata Kunci : Kecemasan, Status Pendidikan Kepustakaan : 18 Buku, 12 Jurnal Tahun : 2010 - 2020

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 09 Feb 2022 04:48
Last Modified: 09 Feb 2022 04:48
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1272

Actions (login required)

View Item View Item