Evaluasi Penggunaan Obat Pada Pasien Pasca Bedah Sesar Di Instalasi Rawat Inap Rsu Kota Tangerang Selatan Periode 2020

Ratna Okta Melinda, . (2021) Evaluasi Penggunaan Obat Pada Pasien Pasca Bedah Sesar Di Instalasi Rawat Inap Rsu Kota Tangerang Selatan Periode 2020. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (524kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (56kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (30kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (59kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[img] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB)

Abstract

Bedah sesar adalah salah satu cara melahirkan janin dengan membuat sayatan pada dinding depan perut atau vagina. Tujuan penelitian : Untuk mengetahui evaluasi penggunaan obat pada pasien pasca bedah sesar di RSU Kota Tangerang Selatan Periode 2020. Desain penelitian : penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan secara retrospektif. Jumlah sempel penelitian yang digunakan sebanyak 149 pasien, teknik pengambilan sampel menggunakan metode Total sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa pasien terbanyak yang melakukan bedah sesar adalah wanita dengan rentan usia 26-35 tahun sebanyak 70 pasien dengan presentase 47%. Jenis pembayaran pasien sebanyak 140 pasien menggunakan BPJS dengan presentase 94%. Evaluasi penggunaan obat pada 149 pasien menunjukan bahwa 100% tepat diagnosis, 100% tepat indikasi, 100% tepat obat, 78% tepat dosis, 100% tepat cara pemberian, 79% tepat waktu pemberian, 100% tepat lama pemberian, 100% tepat pasien, dan 100% efek samping obat. Kata Kunci : Evaluasi penggunaan obat, bedah sesar Reverensi : Buku dan Jurnal Tahun : 2011-2020

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 05 Mar 2022 03:01
Last Modified: 05 Mar 2022 03:01
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1345

Actions (login required)

View Item View Item