Pola Peresepan Obat Antihipertensi Pada Pasien Rawat Jalan Di Klinik Insan Permata Paku Jaya Kota Tangerang Selatan

Nova Indah Sari, . (2021) Pola Peresepan Obat Antihipertensi Pada Pasien Rawat Jalan Di Klinik Insan Permata Paku Jaya Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (587kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (320kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (329kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (224kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] Text
Jurnal KTI Nova Indah Sari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (442kB)

Abstract

Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah dari arteri yang bersifat sistemik atau berlangsung terus menerus untuk jangka waktu lama Hipertensi sering disebut juga sebagai sillent killer atau pembunuh diam-diam karena penyakit ini tidak memiliki gejala yang spesifik, dapat menyerang siapa saja dan kapan saja, serta dapat menimbulkan penyakit degenerative, hingga kematian.Pola peresepan merupakan gambaran penggunaan obat secara umum atas permintaan tertulis dari dokter, dokter gigi dan dokter hewan kepada apoteker untuk menyiapkan obat untuk pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola peresepan obat antihpertensi pada pasien rawat jalan di klini insan permata paku jaya kota tangerang selatan.Penelitian ini merupakan penelitian non-eksperimental dengan rancangan penelitian deskriptif dan bersifat retrospektif.Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 67 resep pada pasien rawat jalan di Klinik Insan Permata Paku Jaya Kota Tangerang Selatan Periode Januari-Maret 2021.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penderita hipertensi yaitu Lansia awal berusia 46-55 tahun sebanyak 29 pasien dengan persentase sebesar (32,83%) dan mayoritas berjenis kelamin perempuan sebanyak 47 pasien dengan persentase sebesar (70,15%). Namaobat hipertensiyang paling sering digunakan adalah amlodipin sebanyak 47 pasien dengan persentase sebesar (70,15%). Golongan obat hipertensi yang paling sering digunakan adalah adalah golongan Calsium Chanel Blocker (CCB) yaitu sebanyak 47 pasien dengan persentase sebesar(70,15%). Kata kunci : Hipertensi, Pola Peresepan

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 07 Mar 2022 07:00
Last Modified: 07 Mar 2022 07:00
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1392

Actions (login required)

View Item View Item