Studi Literatur Formulasi Dan Uji Aktivitas Antioksidan Sediaan Krim Yang Mengandung Ekstrak Etanol Dari Berbagai Tanaman

Allail Salsabiila, . (2021) Studi Literatur Formulasi Dan Uji Aktivitas Antioksidan Sediaan Krim Yang Mengandung Ekstrak Etanol Dari Berbagai Tanaman. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
File CD KTI Allail Salsabiila - 181040400149.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (224kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (746kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] Text
Manuscript Allail Salsabiila..pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)

Abstract

Masyarakat Indonesia lebih banyak mengenal dan memilih tanaman herbal sebagai alternatif pengobatan. Indonesia memiliki banyak tanaman herbal yang memiliki kandungan zat aktif sebagai sediaan obat. Ekstrak etanol tanaman yang memiliki potensi sebagai bahan baku formulasi sediaan krim antioksidan yaitu daun mangga (F1), kulit jeruk bali (F2), daun alpukat (F3), daun binahong (F4), daun murbei (F5), daun belimbing wuluh (F6), dan bawang hutan (F7) yang memiliki senyawa fenolik atau polifenolik dapat berupagolongan flavonoid, alkaloid, saponin, terpenoid, safrol, dan tanin yang bermanfaat sebagai antioksidan telah banyak diteliti belakangan tahun ini, dimana senyawa tersebut memiliki kemampuan sebagai anti radikal bebas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui formulasi dan uji aktivitas antioksidan sediaan krim yang mengandung ekstrak etanol dari berbagai tanaman. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu studi literatur dengan jumlah artikel penelitian sebanyak 7 jurnal Nasional. Hasil studi literatur formulasi sediaan krim antioksidan yang memiliki evaluasi fisik paling baik, lengkap, dan memenuhi persyaratan terdapat pada F3 dan F7. Sedangkan formulasi sediaan krim yang memiliki aktivitas antioksidan dengan rentang nilai sangat kuat terdapat pada F2, F4, F5, F6 dan F7; rentang nilai kuat terdapat pada F1; dan rentang nilai sedang terdapat pada F3. Kata Kunci : Antioksidan, Ekstrak, Evaluasi Fisik, Formulasi, Krim

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 14 Mar 2022 06:45
Last Modified: 14 Mar 2022 06:45
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1473

Actions (login required)

View Item View Item