Hubungan Vulva Hygiene Dan Menstruasi Hygiene Dengan Kejadian Keputihan Pada Remaja Putri Di Smpn 20 Kota Tangerang Selatan

Nala Wulan Dwi Wrdani, . (2021) Hubungan Vulva Hygiene Dan Menstruasi Hygiene Dengan Kejadian Keputihan Pada Remaja Putri Di Smpn 20 Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (575kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (217kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[img] Text
MANUSKRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)

Abstract

Keputihan merupakan permasalahan yang sudah menjadi persoalan dan pembahasan sejak lama bagi kaum perempuan pada umumnya.Di Indonesia sekitar 90% wanita berpotensi mengalami keputihan karena negara Indonesia adalah daerah yang beriklim tropis, sehingga jamur mudah berkembang yang mengakibatkan banyaknya kasus keputihan. Di Indonesia sebanyak 75% wanita pernah mengalami keputihan minimal satu kali dalam hidupnya dan 45% diantaranya mengalami keputihan sebanyak dua kali atau lebih (Faiz, 2015). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara vulva hygiene dan menstruasi hygiene dengan kejadian keputihan pada remaja putri di SMPN 20 Kota Tangerang Selatan. Metode penelitian penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah dengan purposive sampling yang terdiri dari 98 responden.Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner melalui google form. Hasil analisis data pada penelitian ini menggunakan chi-square bahwa hubungan vulva hygiene dengan kejadian keputihan didapatkan hasil signifikan p-value = 0,010, dan hubungan menstruasi hygiene dengan kejadian keputihan didapatkan hasil signifikan p-value = 0,001. Kesimpulan : adanya hubungan antara vulva hygiene dan menstruasi hygiene dengan kejadian keputihan pada remaja putri. Saran : bagi peneliti selanjutnya diharapkan untuk mengubah cara pengukran di variabel agar hasil pengukurannya lebih efektif. Kata Kunci : Vulva Hygiene, Menstruasi Hygiene, Keputihan Kepustakaan : 23 (2013-2019)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 11 May 2022 07:33
Last Modified: 11 May 2022 07:33
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1693

Actions (login required)

View Item View Item