Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Pasien Tbc Paru Dengan Perilaku Pemeriksaan Hiv Di Puskesmas Ciputat Kota Tangerang Selatan

Iskandar Hadidinata, . (2020) Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Pasien Tbc Paru Dengan Perilaku Pemeriksaan Hiv Di Puskesmas Ciputat Kota Tangerang Selatan. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
Cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (468kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (432kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB)
[img] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (422kB)

Abstract

Tuberkulosis merupakan penyakit yang menular secara langsung yang penyebabnya adalah bakteri Mycobacterium tuberculosis yang sebagian besar menyerang paru. Epidemi HIV menunjukan pengaruhnya terhadap peningkatan epidemi TBC di seluruh dunia yang berakibat pada meningkatnya jumlah kasus TBC di masyarakat. Di Indonesia prevalensi HIV pada pasien TBC adalah sekitar 2.4%. TBC juga merupakan tantangan bagi pengendalian HIV/AIDS karena merupakan infeksi oportunistik terbanyak (49%) pada orang dengan HIV/AIDS (ODHA). Tujuan, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan Pengetahuan dan Sikap terhadap Pemeriksaan Status HIV di Puskesmas Ciputat Kota Tangerang Selatan. Metode penelitian, Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional Jumlah sampel sebanyak 85 pasien TBC Paru di Puskesmas Ciputat, Analisis data yang digunakan adalah analisis univariat dan bivariat. Analisis bivariat menggunakan uji Chi Square Hasil penelitian, Hasil analisis univariat menunjukkan 55,29% memiliki Pengetahuan Baik terhadap pemeriksaan HIV, pengetahuan cukup 27.76%, dan pengetahuan kurang 12.94%. Analisis bivariat dengan uji Chi square dengan α=0.05, hasil analisis didapatkan ada hubungan antara pengetahuan dengan perilaku pemeriksaan HIV pada Pasien TBC (p value=0.01), dan ada hubungan antara sikap pasien TBC dengan perilaku pemeriksaan HIV (p value=0.00) OR = 2.310 maka dapat disimpulkan ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan terhadap perilaku pemeriksaan HIV, ada hubungan yang signifikan antara Sikap terhadap perilaku pemeriksaan HIV di Puskesmas Ciputat Kota Tangerang Selatan. Saran, diharapkan Puskesmas melakukan upaya untuk meningkatkan pengetahuan Pasien TBC serta menjalin hubungan lintas sektor dalam melakukan sosialisasi penyakit TBC dan HIV. Kata kunci: Pasien TBC Paru, HIV, Pengetahuan, Sikap Kepustakaan : 37 (2011-2019)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 20 Jul 2022 07:30
Last Modified: 20 Jul 2022 07:30
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/1842

Actions (login required)

View Item View Item