Asuhan Kebidanan Remaja Pada Nn. S Dengan Dismenore Primer Menggunakan Metode Komplementer Pijat Akupresure Di Pamulang Barat

Vivin Indah Purnawati Hulu, . (2022) Asuhan Kebidanan Remaja Pada Nn. S Dengan Dismenore Primer Menggunakan Metode Komplementer Pijat Akupresure Di Pamulang Barat. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (79kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[img] Text
MANUSCRIPT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB)

Abstract

Latar belakang: Menstruasi merupakan suatu perdarahan yang teratur dari uterus sebagai tanda bahwa organ kandungan telah berfungsi matang. Umumnya remaja yang mengalami menstruasi pertama pada usia 6-12 tahun. Tujuan: Untuk mengetahui Asuhan Kebidanan Remaja dengan Dismenore Primer pada Nn. S menggunakan pendokumentasian SOAP. Metode: Metode asuhan kebidanan ini adalah dengan wawancara observasi dan penatalaksanaan asuhan. Subjek dalam asuhan ini adalah Nn. S dengan dismenore primer menggunakan pijat akupresure di pamulang barat kota Tangerang selatan. Hasil dari asuhan kebidanan Nn. S dengan dismenore primer yaitu setelah dilakukan pijat akupresure selama 3 hari secara beransur-ansur menghilang dan tidak ada nyeri dihari ke 3. Dari asuhan yang di berikan ada pengaruh pijat akupresure terhadap skala nyeri Nn. S yang mengalami disminore primer. Diharapkan bagi tenaga kesehatan hendaknya mulai menerapkan terapi pijat akupresure saat disminore dari pada menggunakan obat-obatan penurun rasa nyeri. KataKunci : Nyeri dismenore, pijat akupresur Referensi : 28 Tahun :2013-2020

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: Winda Safitri .
Date Deposited: 17 Sep 2022 04:50
Last Modified: 17 Sep 2022 04:50
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2397

Actions (login required)

View Item View Item