Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Kefarmasian Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata

Fanny Millenia Alfain, . (2022) Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Kefarmasian Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (192kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (46kB)
[img] Text
MANUSCRIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)

Abstract

Salah satu pelayanan kesehatan di Rumah Sakit adalah Instalasi Farmasi Rumah Sakit. Kepuasan konsumen terhadap pelayanan yang diterima dapat diukur dengan membandingkan harapan dengan kualitas pelayanan yang diterimanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata berdasarkan dimensi kualitas pelayanan : Keandalan (Reliability), Daya Tanggap (Responsiveness), Jaminan (Assurance), Empati (Empathy), dan Bukti Fisik (Tangibles). Penelitian ini merupakan penelitian non-eksperimental dengan metode deskriptif menggunakan kuesioner dengan skala likert. Sampel dalam penelitian ini dihitung menggunakan Rumus Lemeslow yang didasarkan pada kriteria inklusi dan eksklusi. Sampel penelitian ni adalah 96 responden. Teknik sampling pada penelitian ini menggunakan teknik non-probability sampling dengan teknik accidental sampling. Instrumen yang digunakan berupa alat ukur atau alat pengumpulan data untuk mengukur kepuasan pasien terhadap pelayanan kefarmasian di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kepuasan pasien pada dimensi keandalan (74,3%), dimensi daya tanggap (77,6%), dimensi jaminan (79,7%), dimensi empati (79,6%) dan dimensi bukti fisik (78,9%). Berdasarkan hasil tersebut menunjukkan bahwa pasien Rumah Sakit Insan Permata merasa puas dalam pelayanan kefarmasian di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata dan dapat digunakan sebagai evaluasi terhadap Instalasi Farmasi Rumah Sakit Insan Permata agar dapat meningkatkan pelayanan kefarmasian di masa yang akan datang untuk memberikan pekayanan kefarmasian yang lebih baik lagi. Kata Kunci : Reliability, Responsiveness, Assurance, Empathy, Tangibles

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 22 Oct 2022 02:31
Last Modified: 22 Oct 2022 02:31
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/2751

Actions (login required)

View Item View Item