Gambaran pengelolaan penyimpanan obat Di gudang Farmasi puskesmas Parung panjang Tahun 2019

Denti Ria Boang Manalu, . (2020) Gambaran pengelolaan penyimpanan obat Di gudang Farmasi puskesmas Parung panjang Tahun 2019. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB)
[img] Text
FILE BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB)
[img] Text
FILE BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB)
[img] Text
FILE BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (476kB)
[img] Text
FILE BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (670kB)
[img] Text
FILE BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)
[img] Text
MANUSCRIPT DENTI RIA BOANG MANALU.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran pengelolaanpenyimpanan obat di gudang farmasi Puskesmas Parungpanjang sesuai dengan Pedoman Pengelolaan dari Direktorat Jenderal Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan Kementrian Kesehatan RI bekerja sama dengan Japan Internasional Cooperation Agency tahun 2010. Penelitian ini merupakan penelitian observasional yang bersifat deskriptif dan pengumpulan data dilakukansecara observasi langsungdengan pengisian lembar daftar tilikdan dengan wawancara mendalam kepada Petugas Farmasi di Puskesmas Parungpanjang. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa pada persyaratan gudang, penyimpanan / penyusunan obat dan sistem pencatatan stok obattelah sesuaipersyaratan sedangkan persyaratan sumber daya manusia belum memenuhi syarat. Persyaratan gudang sebesar 100% telah sesuai dengan standar prosedur operasional, persyaratan penyimpanan / penyusunan obat sebesar 90% telah sesuai dengan standar prosedur operasional dan ketidaksesuaian mencapai 10%, persyaratan sistem pencatatan stok obatsebesar 100% telah sesuai dengan standar prosedur operasional, dan persyaratan sumber daya manusia di poin ketersediaan sumber daya manusia sebesar 25% telah sesuai dengan standar prosedur operasional dan ketidaksesuaian mencapai 75%, untuk poin kedisiplinan petugas gudang farmasi Puskesmas Parungpanjang memiliki hasil sebesar 100% telah sesuai dengan standar prosedur operasional. Kata Kunci: Gudang Farmasi, Pengelolaan Penyimpanan Obat, Puskesmas

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 06 Sep 2021 03:16
Last Modified: 06 Sep 2021 03:16
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/766

Actions (login required)

View Item View Item