Uji Farmakologi Plaster Patch Dari Limbah Kulit Bawang Merah (Allium Cepa Aggregatum Group) Untuk Penyembuhan Luka Sayat Ditinjau Dari Berbagai Studi Literatur

Sunita Chandra, . (2020) Uji Farmakologi Plaster Patch Dari Limbah Kulit Bawang Merah (Allium Cepa Aggregatum Group) Untuk Penyembuhan Luka Sayat Ditinjau Dari Berbagai Studi Literatur. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (894kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[img] Text
MANUSCRIPT SUNITA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (314kB)

Abstract

Berbagai macam luka yang terjadi pada manusia salah satunya luka sayat, jenis luka ini di karenakan adanya benda tajam. Salah satu obat herbal yang banyak digunakan atau sering dikonsumsi oleh masyarakat sebagai bumbu dapur yaitu bawang merah, hanya saja kulitnya dibuang karena dianggap tidak bermanfaat dan hanya digunakan sebagai limbah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui senyawa kimia yang terdapat pada kulit bawang merah dan uji farmakologi ekstrak kulit bawang merah untuk luka sayat ditinjau dari berbagai studi literatur, serta pembuatan plaster patch untuk memberikan suatu kenyamanan dan kemudahan kepada konsumen dalam mengobati luka. Berdasarkan beberapa penelitian kulit bawang merah memiliki kandungan senyawa flavonoid, saponin dan tanin. Senyawa flavonoid dapat mengurangi penyakit infeksi, terutama infeksi pada kulit dan dermatosis. Berdasarkan hasil penelusuran ekstrak kulit bawang merah menunjukkan aktivitas penyembuhan luka pada mencit dengan konsentrasi tertinggi menunjukkan aktivitas yang lebih baik dibandingkan konsentrasi lainnya dalam mengurangi hiperemi disekitar luka. Serta pemakaian plaster patch juga sangat efektif untuk penyembuhan luka sayat. Kata kunci : Luka, Kulit Bawang Merah, Plaster Patch Referensi : Jurnal Tahun : 2003 s/d 2019 Jumlah Referensi : 10

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 19 Oct 2021 07:09
Last Modified: 19 Oct 2021 07:09
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/947

Actions (login required)

View Item View Item