Sistem Informasi Pendaftaran Online Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit Pena 98

Fathul Anam, . (2023) Sistem Informasi Pendaftaran Online Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit Pena 98. STIKES WDH, Tangerang Selatan.

[img] Text
COVER Fathul Anam.pdf

Download (279kB)
[img] Text
COVER Fathul Anam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (357kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (438kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (442kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (254kB)
[img] Text
Jurnal Fathul Anam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (394kB)

Abstract

Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan peneliti, di Rumah Sakit Pena 98 sudah menggunakan sistem informasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis online. Dengan adanya pendaftaran online maka akan memudahkan pasien melakukan pendaftaran karena pasien tidak perlu datang terlalu pagi untuk mengantri, dan mengurangi waktu tunggu pasien serta untuk meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit. Untuk mengidentifikasi dan Faktor kendala sistem informasi pendaftaran online pasien rawat jalan di Rumah Sakit Pena 98. Jenis penelitian dalam penelitian ini yaitu menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan metode observasi dan wawancara yang digunakan bertujuan untuk mendapatkan informasi data yang berkaitan dengan masalah yang diteliti di Rumah Sakit Pena 98. berdasarkan hasil penelitian yang didapat tentang sistem informasi Pendaftaran Online Pasien Rawat Jalan pada unit pendaftaran pemanfaatan SIMRS terutama unit pendaftaran dalam peranan dan factor kendala atau hambatan berdasarkan unsur 5M sudah seluruhnya sesuai. Masih Ada beberapa yang harus diperbaiki, dari segi Man, Method. Machine Perlu diperbaiki untuk pendaftaran onlinenya supaya pasien lebih mudah dalam mendaftar secara online Kata Kunci : Sistem informasi pendaftaran Referensi : 15 (Tahun 2015 s/d 2023)

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Andika Rizky Nugraha
Date Deposited: 30 Apr 2024 08:42
Last Modified: 30 Apr 2024 08:42
URI: http://eprints.wdh.ac.id/id/eprint/3090

Actions (login required)

View Item View Item